Susuh

Nama yang aneh ya ?
Susuh adalah sebutan untuk keong yang berada di muara sungai dekat pantai di parigi pangandaran.
Warna cangkannya hitam dan panjang, bentuknya seperti keong di sawah tapi agak panjang..
Rasanyapun tak jauh beda dengan tutut alias keong sawah.
Kebetulan, waktu dulu saya dan  sepupu saya Iska  iseng mencari susuh di muara sungai pantai bojong salawe, dan susuh yang kami dapat di mask oleh nenek saya.
rasanya enak segaaaaaaar karena pedas, saya tidak cau cara membuatnya dan apa saja bumbunya karena nenek say yang memasaknya.
Eh ada satu lagi perbedaan antara tutut dan susuh, cangkang susuh keras, sehingga untuk memotong buntutnya harus menggunakan BEDOG saya tidak tau bedog bahas indonesianya apa. Yang jelas tidak akan mempan jika menggunakan pisau biasa.

susuh buatan nenek saya

Komentar

Postingan populer dari blog ini

RPP Inquiry IPS

Hymne SMAN 11 Bandung

Always aka Only You